Abdul Hakim, M.Pd Selaju dengan perkembangan zaman dan kemajuan teknologi yang sangat pesat, tentunya menjadi suatu pertimbangan baru dalam menyampaikan suatu dakwah. Layaknya para sunan dalam menyampaikan dakwah di Nusantara, dalam era ini kita harus menyusun strategi baru agar dapat diterima secara baik dalam kalangan yang lebih luas. Dalam tulisan ini Abdul Hakim, M.Pd menuliskan […]

DISAIN PENDIDIKAN DAN PELATIHAN YPI AL AZHAR
Dalam setiap lembaga yang berjalan dalam bidang apapun, sumberdaya manusia merupakan faktor yang krusial. Tanpa adanya sumberdaya manusia yang memadai, sistem yang sudah terbentuk dalam lembaga tersebut tidak akan bekerja dengan baik. Oleh sebab itu setiap lembaga membangun departemen khusus untuk menyeleksi dan mengembangkan sumberdaya manusia. YPI Al-Azhar sebagai sebuah lembaga yang bekerja dalam […]
UPAYA MENINGKATKAN KUALITAS KANDIDAT DENGAN MENGGUNAKAN SOSIOMETRI RULI RUSAFNI
Dalam pemilihan calon kepemimpinan sekolah perlu dilakukan melalui beberapa prosuder. Para calon harus melalui seleksi yang ketat agar menghasilkan kepala sekolah yang berkualitas. Dalam penyeleksian para calon kepala sekolah tentunya dibutuhkan instrumen agar dapat membantu kriteria penilaian yang mengjhasilkan personil berkualitas. Sesuai dengan hal tersebut sosiometri dapat dijadikan sebuah instrumen dalam seleksi para calon […]
IMPLEMENTASI STRATEGI PENDIDIKAN DALAM UPAYA MENGHADAPI PERMASALAHAN BAGI MASA DEPAN AL AZHAR
Kepala sekolah sebagai manajer pendidikan harus mampu menghadapi permasalahan internal dan eksternal. Dalam menghadapai hal tersebut dibutuhkan penyusunan strategi yang matang. Strategi apakah yang harus dilakukan oleh kepala sekolah untuk meningkatkan mutu Sekolah yang dipimpinnya sehingga dapat berkompetisi?. Artikel ini dapat membantu anda dalam memilih penyusunan strategi untuk menghadapi tantangan anda. Klik untuk membaca
NASKAH PERKEMBANGAN LAZWAF BMT Al-AZHAR
LAZ Al-Azhar adalah suatu lembaga yang dibentuk oleh YPI Al-Azhar di bawah Bidang Pemberdayaan Umat – Direktorat Dakwah dan Sosial (Dirdaksos). Apakah itu Laz Al-Azhar ?, Apakah visi dan misi dibentuknya LAZ Al-Azhar ?, dan bagaimana perkembangan LAZ Al-Azhar hingga saat ini ?. Jika anda ingin mengetahui lebih lengkap tentang LAZ Al-Azhar, silahkan klik […]
AUDITOR KEUANGAN
 Auditor sebuah profesi yang mungkin anda sering dengar. Tapi apakah sebenarnya pekerjaan seorang auditor ?. Apakah etika yang dibutuhkan bagi seorang auditor ?. Jika anda ingin mengetahuinnya lebih lanjut anda dapat membacanya melalui pdf yang tertera dalam halaman ini. Klik untuk membaca.
BEST PRACTICE MENDIRIKAN SEKOLAH BARU
Drs. Arifin Nasution,M.M. Dalam mendirikan sebuah sekolah banyak poin poin penting yang kita harus perhatikan. Dalam rangkuman tulisan ini Drs. Arifin Nasution,M.M. memberikan saran-saran yang dapat memudahkan anda dalam mengoperasikan sekolah baru. Klik untuk membaca
PENGALAMAN KEDUA MEMBUKA SEKOLAH BARU
Drs. H.M. Lutfi Azhari Setelah menyelesaikan tugas dalam mengorganisasikan SMP Islam Al-Azhar 15 Cilacap. Dalam tulisan ini Drs. H.M. Lutfi Azhari menceritakan pengalamannya dalam mengoperasikan SMP Islam Al-Azhar 20 Cianjur. Tulisan ini dapat memberikan anda wawasan yang lebih luas ketika akan mengoperasikan sekolah baru. Klik untuk membaca
PENGALAMAN TUGAS MEMBUKA SEKOLAH BARU
Drs. H.M. Lutfi Azhari Tulisan yang berisikan pengalaman Drs. H.M. Lutfi Azhari dalam merintis SMP Islam Al-Azhar 15 Cilacap. Berisikan tentang pandangan bagaimana Drs. H.M. Lutfi Azhari dalam menghadapi tantangan dan problema saat mengoperasikan sekolah baru. Klik untuk membaca
“Serah Terima Jabatan Kepala Direktorat Dikti Renbang Diklat YPI Al Azhar”
TERIMA KASIH DAN SELAMAT JALAN DR. NITA NORIKO, M.S. ATAS TUGAS BARU DI UNIVERSITAS AL AZHAR INDONESIA Kantor Direktorat Dikti Renbang Diklat YPI Al Azhar baru saja melepas keberangkatan Dr. Nita Noriko untuk tugas baru di Universitas Al Azhar Indonesia. Acara “Serah Terima Jabatan Kepala Direktorat Dikti Renbang Diklat YPI Al Azhar” dilaksanakan pada hari […]